Masakan Khas Kalimantan Utara

  • LEMANG
Hasil gambar untuk makanan khas kalimantan utara dan penjelasannya 
   Merupakan kuliner kota bulungan kalimantan utara,makanan ini terbuat dari beras atau ketan yang dimasak/dibakar pakai bambu. biasanya warga bulungan menyantap lemang dengan masakan erwe daging ayam/mentok. Terkadang bisa dengan dicampur makanan yang menggunakan kuah santan.
  • ERWE DAGING AYAM/DAGING MENTOK
Pedas dan Nikmat, Ayam Bumbu RW, Ini Resepnya
Erwe/RW saya kurang paham dalam penulisan makanan,akan tetapi ERWE/RW merupakan salah satu makanan khas kota Bulungan Kalimantan Utara yanga sangat populer. selain rasanya yang enak,gurih, dan satu lagi yang tidak bisa saya lupakan yaitu rasa pedas nya . biasanya ERWE/RW menggunakan bahan baku daging ayam,daging mentok dan daging bebek yang dipotong kecil-kecil sesuai selera masing2,terkadang juga ada yang menggunakan daging babi sebagai ahan baku nya bagi yang nonmuslim.
  • BURAS 
   merupakan makanan yang digemari oleh warga kota bulungan kalimantan utara. makanan tersebut disajikan menjelang hari raya atau hari2 besar lainnya. makanan ini berbahan baku beras atau ketan, dan biasanya dimakan dengan Erwe/RW daging atau pun dengan makanan yang berbahan dasar kuah santan.
    Dan masih banyak lagi wisata-wisata dan kuliner-kulinernya yang belum sempat saya bahas. akan tetapi kota bulungan kalimantan utara menurut saya salah satu kota ataupun provinsi yang memiliki variatif wisata dan kuliner yang patut kita banggakan.
jangan lupa di cicip yah !!!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KULINER KHAS DARI KALTARA